Sabtu, 17 Februari 2018

Hayam Bakakak

ayam bukakak makanan khas jawa barat
Hayam Bukakak

     Bagi yang baru mendengar nama makanan khas Jawa Barat Hayam Bukakak, artinya adalah masakan berbahan dasar ayam yang dibumbui khusus khas Sunda dan proses memasaknya dengan
cara dipanggang. Kalau biasanya ayam panggang disajikan dalam bentuk dipotong-potong, dada sendiri, paha sendiri, kepala sendiri. Hayam Bukakak yang dimasak adalah ayam utuh, hanya dibuang bagian jeroannya saja, jadi untuk menikmatinya kayaknya perlu beberapa orang untuk menghabiskannya. Ini nih, sambelnya, khas sekali dengan Jawa Barat, bisa dengan sambal merah atau dengan sambal hijau (sambal beledug).

Tidak ada komentar:

Posting Komentar